Dilansir dari thetoptens.com inilah peringkat karakter yang paling disukai.
1. Hatsune Miku
Memang sudah tidak diragukan lagi popularitasnya dikalangan para penggemar vocaloid. Hatsune Miku yang berada diperingkat pertama ini memang memiliki angka penjualan terbaik.
2. Kagamine Len
Vocaloid 2 ini pun menduduki peringkat kedua. Suaranya yang imut memang menarik banyak perhatian fans wanita. Sungguhkah? hehe :p
3. Kagamine Rin
Rin menyusul diperingkat ketiga. suaranya yang tidak kalah menggemaskan dari cerminannya Len ini terkenal dengan lagunya yang berjudul 'Meltdown' dan 'Kokoro'.
4. Megurine Luka
Cantik dan dewasa adalah gambaran yang sangat cocok untuknya. Luka yang berada diperingkat keempat ini memiliki suara khas yang cool.
5. GUMI
Vocaloid 2 yang memiliki nama yang didapatnya dari nama panggilan pemberi suaranya ini, masuk di top 5. Suaranya yang imut telah menyanyikan lagu yang cukup terkenal seperti Coward Montblanc dan Mozaik Role.
6. IA
Vocaloid 3 yang paling top dengan suaranya yang realistik dan cocok digunakan pada nada rendah ini menduduki peringkat 6. Voice provider IA adalah penyanyi profesional yang terkenal berkat lagu Tori no Uta.
7. KAITO
Vocaloid Jepang kedua yang memiliki suara yang amat khas ini menyusul diperingkat 7.
8. Utatane Piko
Sepertinya kepopuleran vocaloid 2 masih berlanjut dengan adanya Utatane Piko diperingkat 8. ^^
9. OLIVER
Shota vocaloid 3 ini tidak kalah dari Len. Berkat suara khasnya ia berhasil menduduki peringkat 9.
10. Camui Gakcpo
Dalam bahasa Jepangnya dibaca Kamui Gakupo. Voice providenya adalah Gackt yang namanya pun diambil untuk nama Gakupo. ^^
Thx to thetoptens.com and google
illustration (c) the official illustrator